Saturday, October 24, 2009
Thursday, October 22, 2009
Apakah Kegunaan Variable Dalam Template Blogger
Tahukah Anda yang dimaksud dengan variable yang terdapat pada template blogger itu? coba perhatikan di bawah ini:
<Variable name="bodybgColor" description="Body Background Color" type="color" default="#81ED89" value="#81ED89" >
<Variable name="blogTitleFont" description="Blog Title Font" type="font" default="normal bold 110% 'bolts sf','commerce sf bold',georgia,Times, serif" value="normal bold 110% 'bolts sf','commerce sf bold',Georgia, Times, serif" >
Nah, itulah yang dinamakan dengan variable. Variable terletak sebelum code-code CSS. Jadi apabila ditulis secara keseluruhan akan seperti di bawah ini:
<b:skin><![CDATA[Kegunaan utama dari variable adalah untuk memudahkan meng-customize, artinya user (pemilik blog yang awam seperti saya) dapat merubah nilai-nilai properti selector CSS-nya dengan cara mengklik layout kemudian mengklik fonts and colors atau colors and fonts ya (lupa lagi) tanpa harus membuka code CSS atau mengedit code CSS-nya secara langsung.
/* ---------------START OF CSS STYLING ----------------*/
/* -------------------------------------------------------
Blogger Template Design: Generic Template
Designer: Asep Hibban 2009
WebBlog: http://khoiriyyah.blogspot.com
------------------------------------------------------- */
/* Variable definitions
<Variable name="bodybgColor" description="Body Background Color" type="color" default="#81ED89" value="#81ED89" >
<Variable name="blogTitleFont" description="Blog Title Font" type="font" default="normal bold 110% 'bolts sf','commerce sf bold',georgia,Times, serif" value="normal bold 110% 'bolts sf','commerce sf bold',Georgia, Times, serif" > */
/* ----- End Variable Definitions ----- */
body
{
margin: 0px 0px 0px 0px;
padding: 0px 0px 0px 0px;
min-width: 950px;
text-align: center;
color: #000000;
font-family: verdana,helvetica,tahoma,arial,Sans-serif;
font-size: 100%;
background-color: $bodybgColor;
}
Yup.. variable itu memanjakan pemilik blog. Tetapi menambahkan variable tentu saja akan menambah pekerjaan. Itulah alasan mengapa beberapa pendesainer template tidak mendeklarasikan variable, tetapi langsung memberi nilai-nilai pada propertinya.
Akhirul kalam, beberapa pertanyaan terjawab dan menjadi tidak penting, misalnya:
Mas, kenapa template saya tidak bisa dicustomize font dan colornya? padahal saya sudah mengklik layout kemudian mengklik fonts and colors?
Keterangan:
<Variable name="bodybgColor" description="Body Background Color" type="color" default="#81ED89" value="#81ED89" >
- name="bodybgColor" merupakan nama variable yang akan digunakan dalam code CSS. Penggunaannya diawali dengan huruf "$", boleh juga diawali dengan huruf "@", "#", "%" tetapi saya jamin tidak akan berjalan dengan semestinya.
- description="Body Background Color" merupakan kata yang muncul ketika mengcustomisasi dengan cara mengklik layout -> fonts and colors.
- type="color" merupakan jenis variablenya.
- default="#81ED89" merupakan nilai awal yang diberikan pada saat kita mendesain template.
- value="#81ED89" merupakan nilai akhir sesudah kita mengkustomisasi. Value inilah inilah yang di-assign ke dalam template pada saat run-time.
Saturday, October 17, 2009
Arudh العروض - Istilah Syair Arab
'Arudh adalah taf'ilat terakhir yang berada pada syatar awwal (misro' awwal/shodar).
Berkata 'Imru' al-Qais:
قِفَا نَبْكِ مِنْ ذِكْرَى حَبِيبٍ وَمَنْزِلِ ... بِسقطِ اللّوَى بَينَ الدخولِ فَحومَلِ
قِفَا نَبْ / كِ مِنْ ذِكْرَى / حَبِيْبِنْ / وَمَنْزِلِيْ ... بِسَقْطِ لْ / لِوَى بَيْنَ دْ / دُخُوْلِ / فَحَوْمَلِيْ
ـ//ه/ه ـ //ه/ه/ه ـ //ه/ه ـ //ه//ه ... //ه/ه ـ//ه/ه/ه ـ //ه/ ـ //ه//ه ـ
فَعُوْلُنْ - مَفَاعِيْلُنْ - فَعُوْلُنْ - مَفَاعِلُنْ ... فَعُوْلُنْ - مَفَاعِيْلُنْ - فَعُوْلُ - مَفَاعِلُنْ
السالمة - السالمة - السالمة - المقبوضة ... السالمة - السالمة - المقبوضة - المقبوض
Keterangan:
1. Jajaran pertama adalah lafadz syairnya
2. Jajaran kedua adalah kitabah 'arudhiyyah
3. Jajaran ketiga adalah notasi (rumuz)
4. Jajaran keempat adalah tafa'il (taf'ilat-taf'ilat)
5. Jajaran kelima adalah perubahan berupa zihaf dan ilal yang memasukinya
Perhatian:
Bait syair di atas merupakan bahar thowil.
Perlu diketahui bahwa 'arudh berjenis muannats.
Jumlah 'Arudh seluruhnya ada tiga puluh empat (34) dari bahar yang 16 itu.
Tafilat التفعيلة - Istilah Syair Arab
Taf'ilat terbentuk dari sabab, watid, dan fashilah.
Jumlah taf'ilat seluruhnya ada 10 buah. Dua diantaranya khumasi (tersusun dari 5 huruf) dan selebihnya (8 buah) merupakan suba'i (tersusun dari 7 huruf).
Taf'ilat memiliki 8 lafadh dan 10 hukum. Maksudnya memiliki 8 buah pengucapan yang sama tetapi memiliki 10 susunan yang berbeda.
Taf'ilat yang sepuluh tersebut, yaitu:
فَعُوْلُنْ، مَفَاعِيْلُنْ، مُفَاعَلَتُنْ، فَاعِ لاَتُنْ، فَاعِلُنْ، مُسْتَفْعِلُنْ، فَاعِلاَتُنْ، مُتَفَاعِلُنْ، مَفْعُوْلاَتُ، مُسْتَفْعِ لُنْ
Keterangan:
فَعُوْلُنْ = //ه - /ه = وتد مجموع + سبب خفيف
فَاعِلُنْ = /ه - //ه = سبب خفيف + وتد مجموع
مَفَاْعِيْلُنْ = //ه - /ه - /ه = وتد مجموع + سبب خفيف + سبب خفيف
مُفَاْعَلَتُنْ //ه - ///ه = وتد مجموع + فاصلة صغرى
مُتَفَاعِلُنْ ///ه - //ه = فاصلة صغرى + وتد مجموع
مَفْعُوْلاَتُ /ه - /ه - /ه/ = سبب خفيف + سبب خفيف + وتد مفروق
مُسْتَفْعِلُنْ = /ه - /ه - //ه = سبب خفيف + سبب خفيف + وتد مجموع
مُسْتَفْعِ لُنْ = /ه - /ه/ - /ه = سبب خفيف + وتد مفروق + سبب خفيف
فَاْعِلاَتُنْ = /ه - //ه - /ه = سبب خفيف + وتد مجموع + سبب خفيف
فَاْعِ لاَتُنْ = /ه/ - /ه - /ه = وتد مفروق + سبب خفيف + سبب خفيف